6 Penyebab Sound System Terbakar yang Wajib Diperhatikan Penyelenggara Acara
Sound system merupakan salah satu bagian penting yang tidak boleh terlupakan pada sebuah penyelenggaraan acara. Pasalnya sound system yang berkualitas mampu memberikan pengalaman tersendiri bagi para peserta. Sama halnya dengan perangkat elektronik lainnya, ada kemungkinan sound system terbakar. Penyebabnya bukan hanya kesalahan dalam penggunaannya saja, namun ada beberapa faktor lain yang mempengaruhi. Sebagai pihak penyelenggara … Read more